HARI OZON INTERNASIONAL
HARI OZON INTERNASIONAL
16 September 2022
Tanggal 16 September di tetapkan oleh perserikatan bangsa bangsa [PBB] sebagai hari lapisan ozon sedunia setiap tahun nya. Pada hari tersebut, seluruh masyarakat sedunia di ajak untuk kembali turut aktif melestarikan lapisan ozon yang melindungi kehidupan manusia dan makhluk hidup lain nya.
Mengapa perlu adanya hari OZON sedunia? sesuai dengan tanggal penandatanganan protokol Montreal 16 September 1987. Maksud dari penetapan itu untuk selalu mengingatkan kepedulian masyarakat internasional tentang lapisan pelindungan bumi tersebut.
Sekitar 20 hingga 50 kilometer di atas permukaan bumi, di stratosfer, adalah tempat lapisan ozon di temukan.
Fungsinya adalah sebagai lapisan tipis yang menyerap sinarultraviolet. Gelombang pendek dari sinar matahari dan mengurangi jumlah radiasi ultraviolet yang mencapai tanah.
Namun, catatan menunjukkan bahwa selama beberapa tahun terakhir, ketebalan lapisan ozon bagian belahan bumi utara telah turun 4 persen setiap tahun.
Menurut penelitian, perusak lapisan ozon yang paling signifikan adalah zat chlorofluorucarbons [CFC].
CFC berlimpah pada pendingin ruangan, penghambat api, pelarut, dan bahan berbusa yang di gunakan sehari hari.
Protokol Montreal bertujuan untuk melindungi lapisan ozon untuk mengambil langkah langkah untuk mengendalikan total produksi global, zat zat penipis lapisan ozon.
sertta menghilangkan zat zat penipis lapisan ozon berdasarkan perkembangan pengetahuan ilmiah dan informasi teknologi.
Dampak lubang ozon untuk kehidupan di bumi
1. Meningkatnya penyakit infeksi
2. Suhu yang tidak menentu
3. Munculnya gelombang panas
Ini lah alasan lapisan OZON bisa berlubang. karena semakin panasnya global dan pemanasan dari matahari menyebabkan lapisan ozon semakin menipis dan berlubang yang dapat membuat dampak yang negatif bagi penduduk bumi.
Lapisan ozon yang menipis juga karena adanya banyak pantulan cahaya dari benda besi, kaca atau benda yang dapat memantulkan cahaya dan panas. Pantulan itu mengarah pada matahari sehingga membuat matahari semakin panas dan dapat menipiskan lapisan ozon dan juga dapat membuat lapisan ozon berlubang, hal ini sangat memprihatinkan mengingat sekarang ini banyak sekali penebangan hutan dan juga banyak nya rumah yang mempunyai kaca.
Kita sebagai masyarakat dan makhluk yang menempati bumi ini harus mencegah lapisan ozon berlubang dan juga menjaga kelestarian alam seperti gobalisasi.
Kontributor:
@.alifah
@.kovalifah
0 Response to "HARI OZON INTERNASIONAL"
Posting Komentar